Wednesday, May 25

Padamu Ku Memohon

Ya Allah Ya Tuhan-ku,

sesungguhnya tiada Tuhan yang dapat menolong aku melainkan Engkau (ya Allah)! Maha suci Engkau (daripada melakukan aniaya, tolongkan daku)! sesungguhnya aku adalah dari orang-orang menganiaya diri sendiri.

Ya Allah Ya Tuhan-ku,

janganlah Engkau mengirakan aku salah jika aku lupa atau aku tersalah. (Ya Allah) janganlah Engkau bebankan kepada aku bebanan yang berat sebagaimana yang telah Engkau bebankan kepada orang - orang terdahulu. Ya Allah, jangan lah Engkau pikulkan kepada aku apa yang aku tidak terdaya memikulnya. dan maafkanlah kesalahan aku, serta ampunkan dosakami, dan berilah rahmat kepada aku. Engkaulah penolong ku, Ya Allah

No comments: